GAMBAR LAPORAN

...

Minggu, 12 Apr 2020 06:25:17 WIB

Nomor Laporan : 8F43SD9U
Status Laporan : Selesai
Jenis Laporan : PUBLIC
Tipe : Infrastruktur
Sektor : Kartu Prakerja
Lokasi : Tidak ada lokasi
Laporan : asalamualaikum maaf mau tanya kapan program kartu prakerja di mulai d kabupaten purbalingga,dan bagaimana cara mendaftarnya

KOMENTAR


Bupati Purbalingga

mas Nugroho , langsung daftar di web kemenaker  

Perhatian: Mohon baca sampai selesai terlebih dahulu.
Bagi Calon Peserta KARTU PRAKERJA yang akan mengikuti PELATIHAN dan mendapatkan insentif dari PLATFOM SISNAKER MAKA harus mendaftar/punya
AKUN di SISNAKER secara mandiri. 
Caranya klik link di bawah langkah2 ini
 

1. Muncul Pendaftaran Akun jangan isi data; tapi
2. Klik Daftar sekarang di bawah terlebih dahulu
Mengisi data
    a. NIK
    b. Nama ayah/ibu harus dipastikan sesuai di Kartu Keluarga (ada verval Dukcapil)
    

-》 lanjut

3. Isi email dan no. HP
Buat Password akun sendiri dan jangan sampai lupa.
4. Muncul 
KODE AKTIFASI yang dikirim ke email anda, maka buka email Anda dan masukkan KODE 6 digit (angka) yg dikirim dari Kemnaker tersebut.
5. Muncul akun anda.

BERIKUTNYA MENGISI KELENGKAPAN PROFIL 
minimal 4 langkah yaitu 1,2,3,7.
1. Klik kotak foto utk upload foto wajah anda ini ada deteksi wajah, pastikan foto wajah jelas.
Isi biodata profil anda...... No. HP
    -kalau ada pertanyaan Sedang mencari pekerjaan? (maka jangan dicentang) 
2. Lanjut centang Sedang mencari pelatihan?.
3. Pengalaman kerja diisi dan ketika sampai Dari isi bulan dan tahun
Selanjutnya centang Pekerjaan saat ini
4. Lewati
5. Lewati
6. Lewati
7. Isi keahlian LALU SIMPAN dan muncul halaman profil dan SCORE NILAI/prosentase.

Selesai


Ini link-nya 

https://account.kemnaker.go.id/register


Senin, 13 Apr 2020 04:26:36 WIB